Senin, 16 Agustus 2010

Khasiat Buah Kurma

Buah kurma, pasti kalian sudah tahu tentang buah ini. Buah khas daerah arab, buah yang manis dan berbentuk kecil, kulitnya berwarna kecoklatan. Buah ini menjadi salah satu buah yang banyak digemari oleh umat islam saat bulan Ramadhan tiba. Buah ini biasa disajikan saat berbuka puasa, hal ini tidak lepas dari subah nabi kita Muhammad SAW. Nabi memberikan contoh jika berbuka puasa hendaklah makan

0 komentar:

Posting Komentar